Salah satu masalah yang sering dihadapi teman-teman ketika membuat teman imajiner adalah visualisasi. Padahal visualisasi merupakan salah satu elemen penting yang sering digunakan ketika kita membuat teman imajiner ataupun mempelajari mengenai alam bawah sadar. Kali ini kita akan belajar mengenai 5 langkah mudah untuk dapat memperjelas visualisasi, yaitu :
- Tutup mata dan buat seolah olah mata anda melihat kedepan, lalu pindahkan keatas dan kemudian kekiri tahan selama 25 detik. Teknik ini memaksa pikiran anda untuk memunculkan ingatan visual yang anda inginkan.
- Tutup mata dan buat mata melihat kebawah kemudian ke kiri tahan selama 25 detik. Ini akan memaksa pikiran anda mengingat dan membayangkan suara.
- Kemudian melihat kekanan dan tahan 25 detik untuk mengakses bentuk visual baru.
- Ke bawah dan tahan 25 detik untuk akses rasa dan aroma.
- Melihat kedepan lalu kekanan dan tahan 25 detik. Untuk mengakses bentuk suara baru.
Selamat berlatih !
0 Response to "5 Langkah Mudah Memperjelas Visualisasi"
Post a Comment